Share

Wanita Misterius Lagi

Jojo tak mau lepas dari Sari. Seolah waktu semalam kurang untuk memadu rindu. Ia tak henti memeluk tubuh istrinya. Sari yang belum terbiasa merasa malu, selalu meminta Jojo untuk melepaskan tubuhnya. 

Di mata Sari, sekarang Jojo sangat berbeda dengan lelaki yang ia kenal sebagai sahabatnya. Sahabatnya dulu adalah lelaki dewasa yang berwibawa. Namun, kini ia tampak seperti anak kecil yang tidak mau lepas dari induknya. Sekadar memeluk atau bersandar pada bahu wanita itu. 

Bahkan sesekali mencium mesra bagian tubuh Sari. Menyusurinya penuh gairah. Apakah seperti ini aktivitas pengantin baru? Entah, wanita yang tidak pernah mengalami hubungan jauh dengan lawan jenisnya tidak mengetahui itu. Dalam hati hanya mampu menerka dan bertanya, apakah boleh menolak? 

"Mas,

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status