Share

Good Kisser

Damar dan Viona akan menghadiri acara pernikahan teman Damar. Viona masih berada di dalam kamar, ia sedang berdandan. Selesai berdandan, Viona keluar dari kamar. Tampak Damar masih asyik bermain ponsel.

"Ayo, berangkat, Mas," ajak Viona. Damar terpaku menatap Viona yang tampak lain dari biasanya.

"Kenapa? Nggak suka dengan dandananku ya? Kalau nggak suka, aku akan ganti," kata Viona.

"Nggak apa-apa," jawab Damar.

"Komentar saja, jangan bikin aku penasaran."

"Cantik." Singkat, padat dan jelas jawaban yang diucapkan Damar.

Viona hanya tersenyum. Ia tahu yang dikatakan Damar itu hanya untuk menyenangkan hatinya saja.

Akhirnya mereka berangkat ke pesta yang dilaksanakan pada malam hari, di sebuah gedung.

Memasuki gedung, suasana sudah tampak meriah. Berbagai dekorasi indah mewarnai lokasi.

"Hai, Bro," sapa Irfan, temannya Damar.

"Halo juga, kenalin. Ini Viona, istriku," kata Damar.

"Viona." Viona mengulurkan tangannya.

"Irfan, ini istriku, Kiara."

Viona dan Kiara tampak bersalaman.

"S
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Carolyn Sanggu
susah nak baca sebab banyak mengunakan koin
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status