Share

Bab 23. Kepergian Helena

Ella tak mengadu tentang kedatangan Angel kemarin yang membuat keributan. Ella tidak suka mengadukan kelakuan buruk keluarganya karena menurutnya itu tidak ada manfaatnya.

Lebih baik Ella kembali fokus dengan kesehariannya dan menganggap hal yang terjadi kemarin itu tidak pernah terjadi.

Kabar baiknya hari ini Ella resmi menjadi siswa homeschooling. Ella akan mulai sekolah tepat pada hari sekolah umum dibuka kembali. Dan Ella saat ini kelas sebelas SMA.

Hari ini Ella terpikirkan untuk memasuki ruangan yang pernah diberikan Ares untuknya. Ruangan yang bisa didatangi Ella disaat ia sedih, marah, kecewa dan tertekan.

Ella pun berjalan sendirian menuju ruangan itu dengan sebuah kartu yang ada di genggamannya. Sebuah kartu berwarna emas dengan sebuah tulisan 'For Ella' yang tertera di kedua sisi kartu tersebut. Ella tersenyum melihatnya. Saat sampai di depan pintu ruangan tersebut, Ella lalu membuka pintu dan masuk ke dalam ruangan.

Ruangan tersebut masih sama seperti saat Ella pertama kal
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status