Share

Ch. 19 Risau (Rahasia Apa?)

Aline sama sekali tidak bisa tidur. Ia hanya mondar-mandir di ruang tengah lantai atas. Semenjak kepergian Adam, Aline mendadak galau. Ia begitu penasaran dengan kemana perginya sang suami? Ia dengar betul kalau Adam tadi berpamitan karena ada yang membutuhkan dia. Dan memang fitrah dokter itu adalah harus siap sedia kapanpun pasien membutuhkan. Tetapi melihat kemana arah mobil Adam tadi pergi, kenapa mendadak hati Aline merasa tidak tenang?

“Ayolah! Aku ingin kenapa sih, kenapa?” Aline memaki dirinya sendiri.

Kenapa dia harus mengurusi sekali kemana Adam pergi? Kenapa dia merasa tidak terima jika benar Adam ternyata tidak pergi ke rumah sakit dan membohongi dirinya? Aline mendesah, menjatuhkan diri di sofa yang ada di depan TV. Kepalanya mendadak pusing.

Mata yang ketika dia gunakan membaca di ruang buku tadi terasa begitu berat, kini sama sekali tidak merasakan kantuk. Ia hendak kembali membaca buku, tapi otaknya sama sekali tidak bisa fokus! Ia hanya memikirkan Adam saja, tidak ad
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (8)
goodnovel comment avatar
Susan Kristanto
siapa y...jangan² anak adam dari mantan istri siri nya...duh...penasaran deh
goodnovel comment avatar
Angelina Mananoma
misteri rumah tua
goodnovel comment avatar
Iin Rahayu
masih blm bisa nebak, msh banyak tanda tanya.
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status