Share

Bab 129 : Aku Benci Denganmu!

“A-apa?!”

Kinan tidak percaya dengan apa yang didengarnya barusan.

Ia masih salah menangkap kalimat Clara.

“Apa maksudmu, Kak? Apa Kak Jo mengundurkan diri jadi sekretaris Kak Adrian?!” Kinan bertanya dengan suara lirih.

Matanya seketika itu juga memerah.

Clara mendesah pelan, “Tidak, Kinan. Tapi dia tidak mau tinggal di rumah ini. Sebenarnya Adrian dan Joseph melarangku untuk memberitahukan hal ini padamu,” jelasnya lagi.

Kinan menggelengkan kepalanya cepat.

“Ti-tidak, Kak. Bukan ini yang aku mau! Tolong bantu aku! Aku ingin bertemu dan bicara padanya, Kak!” pintanya dengan wajah sendu, air mata pun sudah mengalir di pipinya.

Clara tampak berpikir lalu menoleh ke belakang. Memastikan kalau suaminya belum ke luar dari toilet.

“Aku tahu ini sulit untuk kamu hadapi, Kinan. Adrian tidak ingin ikut campur karena kalian harus menyelesaikan perasaan kalian sendiri, tapi aku mendukung kalian berdua. Tenang saja!” ungkapnya dengan tersenyum manis.

Dia memegang tangan gadis itu untuk
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status