Share

Bab 15: Jangan Menilai Orang Lain Hanya Dari Penampilan Luar

Keduanya kemudian sampai di sebuah ruangan besar yang di dalamnya terdapat 20 mobil sport; masing-masing memiliki harga di atas 1 juta dollar.

Lein bisa melihat semua koleksi mobil yang hanya pernah dia temukan di internet. Di antaranya, Lein bahkan menemukan mobil yang sama yang digunakan Fillen sebelumnya. Pada titik ini, Lein benar-benar takjub dengan pemandangan itu, tapi berusaha mempertahankan sikap tenangnya. Akan memalukan jika orang kaya sepertinya harus takjub hanya dengan mobil-mobil ini.

"Apakah ini semua adalah mobil yang paling mahal di tempat ini?" tanya Lein dengan nada acuh tak acuh.

"Jadi, Anda benar-benar ingin membeli yang paling mahal? Apakah Anda yakin, Tuan Lein?" tanya Lexi penasaran. Apakah mobil-mobil ini belum cukup menarik minatnya? Selera pria ini sangat tinggi!

"Ya, aku ingin yang paling mahal."

Lein ingin keluar dari tempat ini sembari membawa mobil yang paling mahal, dan menunjukkan itu kepada dua satpam tersebut. Lein benar-benar penasaran dengan reaks
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (2)
goodnovel comment avatar
ahmad shaifu
wow ...memang istimewa....
goodnovel comment avatar
Kismanto Kismanto
bagus ceritanya
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status