“Benar, Bu Lingga. Jelas itu milik Kapten Kalingga karena ada bordir namanya di seragam. Pakaiannya sudah kusut dan juga kumal penuh debu. Kemungkinan sudah berada di sana dalam waktu berhari-hari atau bahkan berminggu-minggu.” Bening mengembuskan napas kasar. “Lalu bagaimana dengan Mas Lingganya?”
“Ngomong apa kamu Kinan?” Kinan menatap tajam kepada Damar. “Aku serius. Kalau Mas Damar tetap ngeyel mau ketemu Maya terus, aku singkirin beneran anak itu. Lagian itu juga anak haram!” “Kinan!” bentak Damar. “Jangan ngomong sembarangan kamu.” “Kenapa?! Oh, sekarang lebih suka belain selingkuhan
* Sorenya, Bening datang ke rumah Bu Rita sesuai janji. Ibunya Bening tidak ikut karena beliau mau jaga rumah saja sekalian bersih-bersih. Ia juga sungkan kalau harus datang ke rumah besannya apalagi dalam situasi begini. Benar saja, Bu Rita kelihatan lemas dan sakit. Di kamar, ia ditemani oleh K
Kinan kepikiran dengan apa yang sudah ia lakukan di masa lalu. Selama beberapa saat, ia bad mood berat dan diam saja di ruang televisi. Sampai kemudian ia mengembuskan napas panjang. Kinan beranjak dari sofa dan mengintip ke kamar Bu Rita. Beliau masih tertidur. Kinan baru saja hendak ke dapur menga
Air mata Bening menetes pada kaca pigura itu. Ia terisak sendirian, meratapi nasib Kalingga yang sampai detik ini belum tahu bagaimana kabarnya. * Esok harinya, Bening bersiap-siap mau memeriksakan kandungannya ke klinik. Hari ini ia berangkat sendirian karena ibunya mau ke pasar. Kebutuhan mingg
“Apa?! Susan masuk rumah sakit jiwa? Kok bisa, Bu?” Ibunya Bening menghela napas panjang. “Katanya karena Wildan. Susan benar-benar terobsesi sama Wildan. Sekarang pas satgas di Papua, Wildan nggak bisa dihubungi. Dia stress dan kebablas jadi kayak begitu. Katanya juga sih karena Wildan nggak mau n
Kinan melirik pria di sampingnya yang masih terlelap, dan seketika ia menyesal sudah kelewat batas dan mencurangi Damar. Tiba-tiba, ada panggilan lagi dari Damar. Kinan kaget. Rupanya teman tidur Kinan juga terbangun dan melirik Kinan. “Siapa yang telepon pagi-pagi?” tanyanya dalam bahasa inggris
“Mas Damar…” Damar memeluk Kinan erat-erat. “Kenapa nggak ngomong kalau kamu kecelakaan, Sayang?” “Aku nggak sadar, Mas. Aku baru bangun pas udah di rumah sakit.” Damar kelihatan sangat khawatir. Ia memeluk Kinan tanpa henti. Sebenarnya orang tua Kinan juga mau berangkat ke luar negeri, tetapi Ki
Resepsi selesai dua jam kemudian, tapi selama itu pula Dahayu sama sekali tidak bersuara hingga semua acara berakhir. Saat ini Dahayu sedang duduk sendirian di kamarnya. Perias telah meninggalkan rumah setelah menghapus make up dan mengucapkan selamat atas pernikahannya. Dahayu mengembuskan napas.
Satu minggu kemudian, akhirnya Langit dan Dahayu sudah resmi menjadi pasangan suami istri. Setelah akad, resepsi digelar di sebuah gedung secara besar-besaran dan meriah seperti permintaan Dahayu. Saat ini Dahayu dan Langit tengah duduk di atas pelaminan, memperhatikan suasana resepsi pernikahan m
“Daripada aku nggak bisa jawab? Entar malah ketahuan kalau hubungan kita palsu dan cuma pura-pura. Percuma dong aku ke sini buat ngeyakinin orang tua Dokter,” tutur Langit kemudian memasang helm full-facenya. Ia menaikkan kaca helmnya untuk menatap Dahayu. “Dokter nggak protes pas aku panggil ‘Saya
Kalingga terlihat muka. Jantung Dahayu hampir copot melihat wajah ayahnya yang memerah. Sementara itu, Langit masih tersenyum tipis dan menatap Kalingga dengan percaya diri. Laki-laki itu sepertinya tidak bisa membaca situasi. Senyumannya hanya memperburuk keadaan. Dahayu hendak menyeret Langit kel
“Gimana rumah sakit hari ini? Banyak pasien, Yu?” tanya Bening sembari beranjak ke samping putrinya dan memijat lengannya. Dahayu tersenyum simpul, menggeleng kecil. “Alhamdulillah nggak banyak orang sakit, Ma. Dahayu bisa istirahat lebih lama hari ini.” “Alhamdulillah, nanti sore bantu Mama masak
“Oke, cuma itu kan?” jawab Langit tanpa ragu. Dahayu sedikit kaget dengan jawaban cepat Langit. Matanya memicing curiga, Dahayu tidak mau Langit main-main dalam urusan ini. “Langit, aku serius. Aku maunya pesta yang mewah, bukan sekadar nikah terus selesai. Acaranya harus ‘wah’ dan bikin semua oran
Bening merasa disudutkan. Hampir semua keponakannya memang sudah berkeluarga. Dahayu sendiri termasuk salah satu yang dari sepupu-sepupunya. Bahkan sepupu jauh Dahayu yang menikah saat ini usianya tiga tahun lebih muda dari Dahayu. Bening mencoba menjawabnya dengan kepala dingin. "Kalau masalah it
Dahayu langsung menyambar tisu dari meja kafe dan menyeka bibirnya yang basah. Langit selalu memiliki hal-hal gila untuk dikatakan. Dahayu benar-benar tidak tahu lagi bagaimana harus menghadapi Langit. Setelah agak tenang, Dahayu meletakkan gelas jusnya dan mendesah berat. “Kamu ini masih muda, tap
Langit malah tertawa sendiri melihat ekspresi cengo Dahayu. Wanita itu tampak ingin sekali memukul Langit dengan kepalan tinjunya. Langit menyandarkan sikunya ke jendela mobil Dahayu dengan tampang sok. Dahayu harus menahan diri untuk tidak menaikkan jendelanya dan menjepit tangan Langit di sana. “