Share

16. Koleksi Mantan

Saat makan malam, Bagas dan Gevan banyak berbincang tentang berbagai hal.

Bagas yang telah pensiun sebagai pilot di sebuah maskapai nasional, banyak bertanya pada Gevan mengenai bidang pekerjaan calon menantunya itu yang bergerak di jasa telekomunikasi.

Bagas cukup senang mengetahui kalau Gevan adalah seorang CEO dari Samudra Corp. Bukan karena materialistis, tapi lebih untuk kesejahteraan Aluna serta cucu-cucunya kelak.

Papanya Aluna itu juga bisa merasakan jika Gevan adalah pria yang cukup baik, dilihat dari bagaimana ia memperlakukan Aluna dengan lembut, serta sikap hormat yang ditunjukkannya kepada Bagas dan juga kepada Anggita.

Sementara itu, Aluna dari tadi hanya bisa mencuri-curi pandang pada Gevan tanpa berani ikut terlibat dalam pembicaraan.

Ia sedikit gentar setelah apa yang terjadi di kebun belakang tadi sore, ketika Tommy meneleponnya.

Aluna pun hanya bisa mengerang dalam hati ketika mengingat apa yang terjadi setelah Gevan menutup telepon dari Tommy.

Tadinya gadis itu
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (2)
goodnovel comment avatar
Black Aurora
lanjut baca yuk kak
goodnovel comment avatar
kimmy
yah kog cm 1 bab
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status