Share

BURONAN

BAB 12

BURONAN

"Bu Ana? Ada apa? Kok ada polisi segala? Trus, kalian mau kemana kok bawa-bawa koper segala?" tanya Bu Hindun, biang gosip di daerah mereka.

"Bukan urusanmu. Minggir! Kalian semua juga, bubar!" teriak Bu Ana.

"Hu …." Teriakan Bu Ana disambut sorakan oleh para warga. Banyak bisik-bisik tak sedap yang terdengar. Mereka memilih untuk tidak mendengarkan, dan swgwra meninggalkan tempat tersebut.

"Rachel! Rachel! Bi Murni!" teriak mertuanya saat memasuki rumah Rachel.

"Ada apa sih,Bu? Kok teriak-teriak? Kayak di hutan saja," sahut Rachel sambil ngedumel.

"Kalian ngapain kesini bawa koper segala?" tanya Rachel sambil mengernnyit heran.

"Rumah kita disita polisi. Jadi, kami akan tinggal disini," jawab Aira.

"Apa? Kenapa harus disini?"

"Lalu kami harus kemana? Lagian, rumah ini yang beli juga Akbar. Jadi, kami juga punya hak atas rumah ini," jawab Bu Ana sewot.

"Bi, tolong bereskan kamar tamu! Mulai sekarang, kami akan tinggal di sini!" ujar Bu Ana kepada Bi Murni.

"Iya, Bu!
Locked Chapter
Ituloy basahin ang aklat na ito sa APP
Mga Comments (3)
goodnovel comment avatar
Louisa Janis
ternyata yang enak Rachel lobangnya di masukin dua ULAR terus rumah miliknya nanti mau di jual terus kabur pas kabur ketahuan dia otak tabrak lari yang di alami Kinan
goodnovel comment avatar
Yunita Karaseran
ceritanya ok menarik banget.........
goodnovel comment avatar
RAHARTI RAHARTI
Huhhhh.. susahnya beli koin pakai gopay, .........
Tignan lahat ng Komento

Kaugnay na kabanata

Pinakabagong kabanata

DMCA.com Protection Status